About Template

Senin, 14 September 2015

Eksistensi peran perempuan dalam memajukan pendidikan di Indonesia 
keberadaan perempuan di indonesia dulu hanya sebagai koncowingking. saat ini posisi perempuan sudah sama dengan lelakiwalaupun masyarakat juga masih berannggapan belum setara. 
dalam pendidikan keberadaan perempuan ini dirasakan mulai bayi lahir, sekolah PAUD, TK, SD, SMP, dan SMA, sampai menjadi mahasiswa. peran perempuan sangat terasa. dapat dilihat dari sekian banyak guru PAUD dan TK hampir semuanya perempuan. ketelatenan dan lemah lembut perempuan inilah yang menjadi dasar anak-anak dalam keluarga. 

0 komentar:

Posting Komentar